Sistem Informasi Penelusuran Perkara
PENGADILAN NEGERI SITUBONDO
INFORMASI DETAIL PERKARA



Nomor Perkara Pemohon Termohon Status Perkara
57/Pdt.P/2024/PN Sit HOSNI HANDAYANI Minutasi
Tanggal Pendaftaran Rabu, 28 Agu. 2024
Klasifikasi Perkara Perbaikan Kesalahan Dalam Akta Kelahiran
Nomor Perkara 57/Pdt.P/2024/PN Sit
Tanggal Surat Jumat, 23 Agu. 2024
Nomor Surat 001
Pemohon
Kuasa Hukum Pemohon
Termohon
Kuasa Hukum Termohon
Petitum
  1. Mengabulkan Permohonan Pemohon ;
  2. Menetapkan dan memberi ijin kepada Pemohon untuk mengganti nama dan tanggal lahir Pemohon yang semula terbaca dan tertulis HOSNI HANDAYANI lahir di Situbondo tanggal 03 April 1987 menjadi HOSNI WAHYU HANDAYANI lahir di Situbondo tanggal 21 Juni 1986;
  3. Memerintahkan kepada Pemohon untuk melaporkan perubahan nama dan tanggal lahir tersebut kepada Kantor Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Situbondo untuk dicatat dan didaftar sesuai dengan ketentuan perundang-undangan yang berlaku setelah adanya penetapan ini;
  4. Membebankan biaya permohonan ini kepada Pemohon;
Pihak Dipublikasikan Ya
Prodeo Tidak